1. Buka Microsoft Excel 2013
2. Siapkan Data Table yang akan dibuat HLOOKUP

3. Sorot kolom untuk menempatkan hasil HLOOKUP. Klik Fx > Pada Or Selected Category pilih Lookup Reference > pilih HLOOKUP > OK

4. Isi Fungsi Argument
- Lookup_value : nilai atau sel referensi yang dijadikan kunci dalam pencarian data
- Table_array : table yang menyimpan data yang ingin kita cari
- Row_index_num : nomor baris yang ingin diambil nilainya
- Range_lookup : nilai logika TRUE or FALSE

0 komentar:
Posting Komentar